Bangunan Kuil Budha Ini Mirip UFO

Bangunan Kuil Budha Ini Mirip UFO
UFO merupakan sebuah benda asing yang berasal dari planet luar angkasa. Benda asing ini selalu menjadi pusat perhatian banyak orang, tak heran segala hal yang bersangkutan dengan UFO ini selalu mendapat perhatian banyak orang.Contohnya saja kuil Buddha yang berbentuk UFO ini. Kuil yang bernama Wat Phra Dhammakaya ini merupakan sebuah kuil tradisional Buddha yang terkenal sangat megah.Kuil megah ini terletak dia Distrik Khlong Luang, 16 kilometer di sebelah utara Bandara International Bangkok. Kuil megah ini diperkirakan memakan biaya  sebanyak USD I miliyar atau Rp 12 triliun...

10 Adegan Yang Paling Sering Muncul Di Sinetron

10 Adegan Yang Paling Sering Muncul Di Sinetron
10 Adegan Yang Paling Sering Muncul Di Sinetron - Sinetron (Sinema Elektronik), begitulah banyak orang Indonesia menyebutnya. Di Amerika latin, orang menyebut kisah drama bersambung ini dengan nama telenovela. Tapi apapun sebutanya, intinya pengertianya adalah sama. Namun disini yang akan saya bahasa adalah sinetron yang "Hanya berasal di Indonesia".  Salah satu yang saya tidak suka dengan sinetron Indonesia adalah Jalan ceritanya yang terkesan selalu itu-itu saja. Perebutan warisan, kisah cinta si kaya dan si Miskin, dan yang paling sering adalah Kisah tertukar atau hilangnya anak yang...

8 Hal Yang Tidak Boleh Dilakukan Di Jepang

8 Hal Yang Tidak Boleh Dilakukan Di Jepang
8 Hal Yang Tidak Boleh Dilakukan Di Jepang - Di mana bumi dipijak, di sana langit dijunjung. Pepatah lama itu harus kita ingat ke manapun kita pergi. Aturan dan kebiasaan masing-masing wilayah apalagi Negara sudah tentu berbeda. Kita sebagai pendatang wajib menyesuaikan diri dengan kebiasaan tempat yang kita datangi. Apabila sedang berkunjung ke Jepang, apa saja hal-hal yang tidak boleh kita lakukan?1. Jangan pernah lupa menambahkan kata san, di belakang nama seseorang, karena akan terdengar tidak sopan jika kita memanggil seseorang tanpa tambahan san ini. Jangan juga menggunakan kata...

8 Alasan Mengapa Orang Perlu Dipijat

8 Alasan Mengapa Orang Perlu Dipijat
8 Alasan Mengapa Orang Perlu Dipijat - Bagi kebanyakan orang Indonesia, pijat sudah jadi kebutuhan saat badan terasa lelah atau sakit. Tapi memang ada alasan kenapa orang perlu dipijat. Jadi pijat bukan hanya sekedar hobi atau kebiasaan saja. Mendapatkan pemijatan yang tepat dan dilakukan oleh orang yang memang benar-benar tahu cara memijat akan memberikan banyak manfaat, terutama untuk relaksasi santai dan menghilangkan stres. Pijat ada yang dilakukan dengan cara tradisional, moderen atau campuran keduanya, serta ada juga yang mengembangkan pemijatan untuk terapeutik. Seperti dikutip...

Empat Istri

Empat Istri
Suatu ketika ada pedagang yang kaya raya, ia memiliki empat istri yang selalu setia menemaninya. Dia mencintai istrinya yang keempat dan menganugrahinya harta & kesenangan yang banyak. Sebab dialah yang tercantik diantara semua istrinya. Pria ini selalu memberikan yang terbaik untuk istri keempatnya ini.Pedagang itu juga mencintai istrinya yang ketiga. Dia sangat bangga dengan istrinya ini dan selalu memperkenalkan wanita ini kepada teman-temannya. Namun, ia juga selalu khawatir kalau istrinya ini akan lari dengan pria yang lain.Begitu juga dengan istri kedua, ia pun sangat menyukainya. Ia...

7 Karya Seni Aneh Memakai Tubuh Manusia

7 Karya Seni Aneh Memakai Tubuh Manusia
Fungsi tubuh manusia adalah untuk meringankan kegiatan kita sehari-hari. Di mana jika tangan dan kaki memiliki fungsi bergerak, tapi rupanya anggota tubuh tak selamanya hanya difungsikan seperti itu.Dalam seni modern yang penuh dengan hal-hal kreatif ini, terkadang instalasi seni menggunakan bahan-bahan yang belum pernah dipikirkan manusia. Mulai barang tak layak pakai, sampah, bahkan sampai ekstrem seperti anggota tubuh mereka.Kira-kira sampai sejauh apa ya bukti ekstrem seni dengan penggunaan tubuh manusia?1. Lukisan Air Seni Iron Man Seorang mahasiswa seni Taiwan, Wong Tin Cheung kaget mendadak...

Virus Komputer Pertama Di Dunia

Virus Komputer Pertama Di Dunia
Virus komputer pertama di dunia - Siapa Penemu Virus Komputer Pertama di Dunia? Pertanyaan seperti itu seringkali terpikir oleh kita, siapa sebenarnya penemu virus komputer pertama di dunia ini. Virus komputer seringkali menjadi momok menyeramkan untuk kita semua yang terutama bekerja sangat bergantung pada komputer, banyak sudah virus di dunia yang masuk dalam virus berbahaya dan dapat mengancam data-data yang ada dalam komputer kita. Rich Skrenta Anda pernah mendengar virus komputer bernama elk cloner? Itu adalah nama virus komputer pertama di dunia, virus komputer itu dimasukkan dalam...

7 Hobi Yang Unik

7 Hobi Yang Unik
7 hobi yang unik - Hobi, kegiatan rekreasi yang kerap dilakukan pada waktu luang untuk menyalurkan kesenangan memang banyak ragamnya. Dan banyak pula yang unik. Terkadang, hobi yang unik bisa membuat banyak orang lain geleng-geleng kepala, seperti misalnya 7 hobi di bawah ini.1. Pura Pura MatiChuck Lamb,47, yang sering di sebut dengan orang mati mungkin mempunyai hobby yang paling aneh yaitu: pura-pura mati. Tidak cukup sampai disitu, ia juga merekam semua adegan kematiannya dalam bentuk foto dan video dan dipublikasikan di websitenya sejak tahun 2005. Karena hobby anehnya ini, website miliknya...

Fakta Unik Tentang Kentut

Fakta Unik Tentang Kentut
Fakta Unik Tentang Kentut1. Darimana asal Kentut?Dari gas dalam usus. Gas dalam usus berasal dari udara yang kita telan, gas yang menerobos ke usus dari darah, gas dari reaksi kimia dan gas dari bakteri perut. 2. Apa komposisi Kentut?Bervariasi. Makin banyak udara anda telan, makin banyak kadar nitrogen dalam kentut (oksigen dalam udara terabsorbsi oleh tubuh sebelum sampai usus). Adanya bakteria dan reaksi kimia antara asam perut dan cairan usus menghasilkan karbondioksida. Bakteria juga menghasilkan metana dan hidrogen. Proporsi masing-masing gas tergantung apa yang anda makan, berapa banyak...

Kenali Penyebab Keputihan

Kenali Penyebab Keputihan
Keputihan adalah suatu kondisi yang dapat menyebabkan infeksi atau peradangan vagina. Vulvovaginitis mengacu pada peradangan bahasa dari kedua vagina dan vulva (Alat Kelamin Wanita eksternal). Kondisi ini disebabkan infeksi oleh bakteri, ragi, atau virus, maupun oleh iritasi dari bahan kimia dalam krim, semprotan, atau bahkan pakaian dalam yang berkontak langsung. Dalam beberapa kasus,vagina menciptakan lingkungan sendiri dan menjaga keseimbangan antara bakteri yang normal ditemukan dan perubahan hormon dalam tubuh Wanita.Beberapa infeksi vaginanya ditularkan oleh hubungan seksual, tetapi dilengkapi...

Tips Cara Merawat AC Rumah

Tips Cara Merawat AC Rumah
Tips Cara Merawat AC Rumah - sangat penting diketahui karena tidak dipungkiri lagi di zaman sekarang ini AC sudah digunakan oleh semua kalangan, dari kalangan atas sampai kalangan bawah. Hal ini dikarenakan kebutuhan sesuai dengan perkembangan zaman dan juga ditunjang dengan harga yang semakin terjangkau. Akan tetapi dengan adanya harga yang terjangkau, alias lebih murah. Dengan sendirinya kualitaspun akan berkurang. Untuk itu diperlukan cara merawat ac rumah, supaya bisa merawat AC sendiri, agar AC tetap berfungsi sebagai mana mestinya. Untuk orang yang berduit masalah perawatan tidak...

7 Kisah Mengerikan di Balik Pembuatan Film

7 Kisah Mengerikan di Balik Pembuatan Film
Tim produksi sebuah film sering kali khawatir apabila terjadi kendala syuting atau musibah pada saat film sedang dibuat. Hal-hal teknis dan juga tak terduga seperti di atas menjadi sebuah ketakutan tersendiri bagi para pembuat film.Dan tahukah bahwa dalam proses pembuatan film terkadang muncul cerita mengerikan. Sebuah peristiwa yang membuat bulu kuduk merinding. Percaya atau tidak beberapa cerita berikut dipercaya terjadi.Spoilerfor "1. JANIN SAPI DIAWETKAN": Film ERASERHEAD dikenal karena kesan mengerikan dan juga misterius. Ceritanya tentang pria pecundang (Henry Spencer) yang selalu mengalami...